Dalam rangka meningkatkan sarana belajar-mengajar yang nyaman dan memadai, alumni angkatan 1973 dan 1975 memberikan kontribusi terhadap sumbangan dana renovasi ruangan kelas gedung A2.05, A2.07, Labkom A & B, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, pada Kamis (1/2/2018).Peresmian ini dipandu oleh Desti Fitriani, MA, CA, CPMA selaku Manajer VKA. Dilanjutkan dengan sambutan dari perwakilan alumni...Read More